TEKNODIARY - Launcher merupakan sebuah aplikasi yang berfungsi untuk menampilkan antar muka pada android, membentuk menu dan tata letak menu tersebut bisa di atur sesuai dengan keinginan kita. Semua smartphone android sudah dibekali launcher bawaan, namun kebanyakan launcher bawaan membuat performa android menjadi lemot karena terlalu banyak memakan RAM.
Android yang masih menggunakan launcher bawaan memiliki kinerja yang buruk, seperti saat dibuat multitasking maupun main game akan terasa Lag. Nah untuk mengatasi hal tersebut, sobat bisa menginstal launcher yang ringan di hp kalian.
Saat ini sudah banyak sekali pilihan launcher android ringan dengan berbagai user interface yang beragam, ada yang memiliki tampilan android Lollipop, Marshmallow, Nougat bahkan Oreo. Namun jika sobat bingung memilih aplikasi launcher android paling ringan dan terbaik, berikut ini kami memiliki beberapa rekomendasi untuk sobat semua.
Aplikasi launcher paling ringan dan terbaik
1. Zeam Luncher
2. Holo Launcher
3. Smart Launcher 3
4. ADW launcher 2
5. Cheetah launcher
Baca juga :
- 6 Aplikasi Kamera Android Dengan Fitur DSLR Terbaik Dan Gratis
- 5 Aplikasi Perekam Suara Android Terbaik Dan Paling Jernih
- 4 Aplikasi GPS Offline Terbaik Untuk Hp Android